Followers

Tuesday, September 28, 2021

Discussion Forum 5

 Topik Minggu ini:

1. Sebutkan 3 tahapan Proses Manajemen Stratejik
2. Apa saja yang termasuk dalam strategi formulasi
3. Mengapa kita perlu mengelola strategi


Berikan komentarmu di kolom Comment di bawah ini.

38 comments:

  1. 1. 3 tahapan proses manajemen strategi
    a) Strategi Formulasi
    b) Strategi implementasi
    c) Strategi evaluasi

    2. Yang termasuk dalam strategi formulasi
    a) Vision & Mission
    b) External Opportunities & Threaths
    c) Internal Strengths & Weaknesses
    d) Long-Term Objectives
    e) Alternative Strategies
    f) Strategy Selection

    3. Mengapa kita perlu mengelola strategi?
    Dengan kita mengelola strategi diharapkan strategi tersebut benar-benar dapat berjalan dengan baik sehingga strategi dapat diimplementasikan untuk mewarnai dan mengintegrasikan semua keputusan dan tindakan dalam organisasi.

    ReplyDelete
  2. 3 tahan proses manajemen strategik :
    -Strategy formulation
    -Strategy Implementation
    -Strategy evaluation

    Yang termasuk strategy formulasi :
    -Vision & Mission
    -External Opportunities & Threats
    -Internal Strengths & Weaknesses
    -Long - Term Objectives
    -Alternative Strategies
    -Strategy Selection

    Mengapa perlu mengelola strategy karena untuk :

    -Peningkatan kesadaran akan ancaman
    -Peningkatan pemahaman tentang strategi pesaing
    -Peningkatan produktivitas karyawan
    -Mengurangi resistensi terhadap perubahan
    -Pemahaman yang lebih jelas tentang hubungan kinerja-hadiah
    -Peningkatan kemampuan pencegahan masalah
    -membuat organisasi lebih efektif
    Putri Utami 1219210001

    ReplyDelete
  3. 1. 3 tahapan proses manajamen ialah strategi formulasi, evaluasi dan Implementasi
    2. terdapat visi dan misi, external opportunities dan threats, internal strenghts and weakness, long-term objectives, alternative strategies, dan strategies selection
    3. hal ini diperlukan untuk bisa mengimplementasikan dan mengevaluasi strategi agar terjadinya efisien dan efektif, bisa mengelola kesalahan sehingag bisa mengoreksinya, dan bisa untuk meninjau ulang kekuatan dan kelemahan organisasi serta melihat peluang dan ancaman dalam bisnis.

    ReplyDelete
  4. 1. formulasi, implementasi dan evaluasi
    2. Vision and mision, external opportunities & threats, internal strenght & weaknesses, long term objective, alternative strategies & strategy selection
    3. supaya dapat mencegah dan menjadi lebih peka terhadap ancaman internal ataupun external

    ReplyDelete
  5. 1. Sebutkan 3 tahapan Proses Manajemen Stratejik: formulation, implementation, dan evaluation
    2. Apa saja yang termasuk dalam strategi formulasi; visi & misii, external opportunities & threats, internal strengths & weaknesses, long tern objectives, alternative, strategy selection
    3. Mengapa kita perlu mengelola strateg; untuk dapat menentukan rencana jangka panjang dan untuk mencapai tujuan dengan meminimalkan resiko

    ReplyDelete
  6. Tahapan Manajemen Strategik : 1. Strategik Formulasi, 2. Strategik Implementasi, 3. Strategik Evaluasi
    Yang termasuk dalam strategi Formulasi ada : 1. Visi dan misi, 2. External Opportunities & threat, 3. Internal strengths & weakness, 4. Long term objectives, 5. Alternative Strategies, 6. Strategy selection.
    Kita perlu mengelola strategi, Karena dengan kita mengelola strategi akan menentukan arah jangka panjang yang akan dituju, dan membantu perusahaan dalam memberikan arahan apa yang sebaiknya dilakukan nanti, dengan begitu akan membantu mencegah munculnya masalah yang akan datang, dengan mengelola strategi akan menilai faktor-faktor apa saja yang dihadapi baik dari eksternal maupun internal.

    ReplyDelete
  7. 1. Strategy formulation, strategy implementation, dan strategy evaluation

    2. visi & misii, external opportunities & threats, internal strengths & weaknesses, long tern objectives, alternative, strategy selection.

    3. untuk dapat membuat manajemen perusahaan menjadi lebih peka terhadap ancaman eksternal (ancaman dari luar). Setidaknya manajemen strategi juga dapat mencegah timbulnya berbagai macam masalah, baik yang berasal dari dalam maupun dari luar perusahaan.

    ReplyDelete
  8. tahapan proses manajemen stratejik:
    1. Strategy formulation
    2. Strategy implementation
    3. Strategy evalution

    Strategi formulasi:
    1. Vision&mision
    2. External opportunities & threats
    3. Internal strenghts & weeknesses
    4. Long-term objective
    5. Alternative strategies
    6. Strategy selection

    Kita perlu mengelola strategi karena kita dapat mengidentifikasi keunggulan komparatif suatu perusahaan atau organisasi dalam lingkungan yang semakin beresiko dan memberi arah jangka panjang yang akan dituju.

    ReplyDelete
  9. 1. Strategy formulation, Strategy Implementation, Strategy evaluation
    2. Vision & Mission, External Opportunities & Threaths, Internal Strengths & Weaknesses, Long-Term Objectives, Alternative Strategies, Strategy Selection
    3. Memberi arah jangka panjang yang akan dituju. Membantu perusahaan atau organisasi beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi. Membuat suatu perusahaan atau organisasi menjadi lebih aktif.

    ReplyDelete
  10. 1. Tahapan Proses :
    - Strategy formulation
    - strategy implementation
    - strategy evaluation

    2. Termasuk strategi formulasi
    - Vision & Mission
    - External Opportunities & Threats
    - Internal Strengths & Weaknesses
    - Long - Term Objectives
    - Alternative Strategies
    - Strategy Selection

    3. perlu mengelola strategi karena untuk mencapai suatu tujuan perusahaan, Membantu perusahaan atau organisasi beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi, Mengidentifikasi keunggulan komparatif suatu perusahaan atau organisasi dalam lingkungan yang semakin beresiko, Memberi arah jangka panjang yang akan dituju

    ReplyDelete
  11. 1. Tiga tahapan proses Manajemen Strategik : Formulasi, Implementasi, Evaluasi

    2. Yang termasuk dalam strategi formulasi :
    a. Visi Misi
    b. Eksternal : Kesempatan dan ancaman
    c. Internal : Kekuatan dan kelemahan
    d. Tujuan jangka panjang
    e. Alternative strategi
    f. Pilihan-pilihan strategi

    3. Kita perlu mengelola strategi agar hal-hal yang kita bangun dapat berjalan sebagaimana mestinya dan dapat mengurangi minimnya kesalahan-kesalahan yang ada sehingga tujuan yang kita inginkan dapat tercapai dengan baik

    ReplyDelete
  12. 1. formulasi, implementasi, evaluasi
    2. Strategi Formulasi :
    visi misi
    eksternal peluang dan ancaman
    internal kekuatan dan kelemahan
    tujuan jangka panjang
    alternatif strategi
    seleksi
    3. agar kita bisa menentukan kedepannya strategi apa yang benar-benar cocok dengan perusahaan, sehingga perusahaan tidak mengalami kegagalan dan bisa berjalan dengan baik

    ReplyDelete
  13. 1. 3 tahapan proses manajemen strategi
    a) Strategi Formulasi
    b) Strategi implementasi
    c) Strategi evaluasi

    2. Yang termasuk dalam strategi formulasi
    a) Vision & Mission
    b) External Opportunities & Threaths
    c) Internal Strengths & Weaknesses
    d) Long-Term Objectives
    e) Alternative Strategies
    f) Strategy Selection

    3. Mengapa perlu mengelola strategy
    Memberikan arah jangka panjang perusahaan yang bakal dicapai, membuat kinerja perusahaan menjadi lebih efektif, meninjau ulang kelebihan dan kelemahan serta mencermati peluang dan ancaman bisnis perusahaan.

    Dian Christitah-1219210054

    ReplyDelete
  14. 1. formulasi, implementasi, evaluasi
    2. vision mission, external opportunities &threats, internal strength & weakness, longterm objectives, alternative strategeis, strategy selection
    3. kita perlu mengelola strategi untuk :
    a) Memberikan arahan jangka panjang yang akan dituju.
    b) Membantu organisasi beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi.
    c) Membuat suatu organisasi menjadi lebih efektif.
    d) Mengidentifikasi keunggulan komperatif suatu organisasi dalam lingkungan yang semakin berisiko.

    ReplyDelete
  15. 1. Tahapan proses manejemen = formulasi, evaluasi, implementasi
    2.Tahapan formulasi = visi misi, external opportunities dan threats, internal strenghts and weakness, lomg term objectives, alternative strategies, dan strategies selection
    3. Mengapa kita perlu mengelola strategi salah satunya adalah. Memberi arah jangka panjang yang akan dituju. Membantu perusahaan atau organisasi beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi. Membuat suatu perusahaan atau organisasi menjadi lebih aktif.

    ReplyDelete
  16. 1. Tahapan proses manajemen strategik adalah :
    -strategi formulasi
    -strategi implementasi
    -strategi evaluasi

    2. Di dalam strategi formulasi terdapat :
    -visi dan misi
    -peluang dan ancaman
    -kelemahan dan kekuatan
    -tujuan jangka panjang
    -alternatif strategi
    -strategy selection

    3. Karena dengan kita mengelola strategi, kita dapat mencapai tujuan organisasi atau perusahaan. dapat membantu kita untuk bisa beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi di zaman sekarang ini, dan juga untuk mencegah terjadinya masalah yang datang dari luar maupun dari dalam.

    ReplyDelete
  17. 3 Tahapan Proses manajemen stratejik :
    1. Strategy Formulation
    2. Strategy Implementation
    3. Strategy Evaluation

    Strategy formulation :
    1. Visi dan misi
    2. External opportunities and Threats
    3. Internal Weakness and Strengh
    4. Long-term objective
    5. Alternative Strategy
    6. Strategy Selection

    di dalam sebuah perusahaan kita perlu mengelola strategi karena untuk menentukan arah dan tujuan yang akan dicapai,membantu perusahaan untuk beradaptasi dengan perubahan perubahan yang ada

    ReplyDelete
  18. 1. Tahapan Proses Manajemen Stratejik :
    - Strategy Formulation
    - Strategy Imprementation
    - Strategy Evaluation

    2. Yang termasuk dalam strategi formulasi :
    1) Vision & Mission
    2) External Opportunities & Threats
    3) Internal Strengths & Weaknesses
    4) Long-Term Objectives
    5) Alternative Strategies
    6) Strategy Selection

    3. Mengapa kita perlu mengelola strategi :
    Karena dengan mengelolah strategi dapat memberi arah jangka panjang yang akan dituju, membantu perusahaan atau organisasi beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi dan membuat suatu perusahaan atau organisasi menjadi lebih aktif.

    ReplyDelete

  19. 1, 3 tahan proses manajemen strategik
    Strategy formulation
    Strategy Implementation
    Strategy evaluation

    2, Yang termasuk strategy formulasi
    Vision & Mission
    External Opportunities & Threats
    Internal Strengths & Weaknesses
    Long - Term Objectives
    Alternative Strategies
    Strategy Selection

    3, Mengapa perlu mengelola strategy
    Memberi arah jangka panjang yang akan dituju. Membantu perusahaan atau organisasi beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi. Membuat suatu perusahaan atau organisasi menjadi lebih aktif. Sehingga bisa memeberikan tujuan yg diinginkan.serta bisa mencegah masalah yg diinginkam

    ReplyDelete
  20. (FARAH RAIHAN)

    1. STRATEGY FORMULATION
    2. STRATEGY EVALUATION
    3. STRATEGY IMPLEMENTATION

    2.
    -Vision & Mission
    -External Opportunities & Threats
    -Internal Strengths & Weaknesses
    -Long Term Objectives
    -Alternative Strategies
    -Strategy Selection

    3. Dengan kita mengelola strategi berarti kita sudah merencanakan tahapan-tahapan apa saja untuk kedepannya dan sebuah perencanaan tersebut bisa berjalan dengan efektif,efisien dan kita juga bisa meninjau dengan mengevaluasi strategi apa kelemahan strategi apa dan peluang untuk kedepannya bagaimana.

    ReplyDelete
  21. 1) 3 tahapan manajemen strategis yaitu strategi formulasi, implementasi, dan evaluasi 2) Didalam strategi formulasi terdapat visi misi, eksternal peluang dan ancaman, internal kekuatan dan kelemahan, tujuan jangka panjang, alternatif strategi, serta strategi seleksi 3) Dengan mengelola strategi dapat membuat suatu organisasi/perusahaan menjadi lebih peka terhadap ancaman baik eksternal maupun internal serta mencegah segala masalah yang nantinya akan terjadi yang dapat menganggu jalannya suatu perusahaan.

    ReplyDelete
  22. 1. 3 tahap proses manajemen strategik :
    - Strategy Formulation
    - Strategy Implementation
    - Strategy Evaluation

    2. Yang termasuk dalam strategi formulasi :
    - Vision & Mission
    - External Opportunities & Threats
    - Internal Strengths & Weaknesses
    - Long-Term Objectives
    - Alternative Strategies
    - Strategy Selection

    3. Perlunya mengelola strategi adalah karena dengan mengelola strategi kita dapat membuat pertahanan dan menghindari kesalahan-kesalahan di masa yang akan datang, dengan strategi diharapkan strategi benar-benar dapat dikelola sehingga strategi dapat diimplementasikan untuk mewarnai dan mengintegrasikan semua keputusan dan tindakan dalam organisasi.

    ReplyDelete
  23. 1. tahapan proses manajemen stratejik : Strategy formulation, Strategy implementation, Strategy evalution

    2. yang termasuk strategi formulasi: Vision&mision, External opportunities & threats, Internal strenghts & weeknesses, Long-term objective, Alternative strategies, Strategy selection

    3. kita perlu mengelola strategi untuk mengetahui arahan baik dalam jangka pendek atau panjang untuk mencapai tujuan perusahaan.

    ReplyDelete
  24. 1. Tahapan proses manajemen stratejik, yaitu:
    - Strategi Formulasi
    - Strategi Implementasi
    - Strategi Evaluasi

    2. Strategi Formulasi terdiri dari:
    - Vision & Mission
    - External Opportunities & Threaths
    - Internal Strengths & Weaknesses
    - Long-Term Objectives
    - Alternative Strategies
    - Strategy Selection

    3. Kita perlu mengelola strategi karena dengan adanya strategi, kita dapat menentukan arah tujuan jangka panjang, lalu agar lebih mudah beradaptasi terhadap perubahan-perubahan yang terjadi, dan agar dapat meminimalisir ancaman-ancaman yang akan terjadi saat mencapai tujuan.

    ReplyDelete
  25. 1. Formulasi, evaluasi, implementasi
    2. visi dan misi, peluang dan ancaman, kekuatan dan kelemahan, long term objective, alternatif strategi, dan strategi selection
    3. dengan mengelola strategi, maka strategi yang telah di pilih akan berjalan dengan baik, peluang terjadinya kesalahan semakin sedikit

    ReplyDelete
  26. 1.) 3 tahan proses manajemen strategik :
    -Strategy formulation
    -Strategy Implementation
    -Strategy evaluation

    2.) Yang termasuk strategy formulasi :
    -Vision & Mission
    -External Opportunities & Threats
    -Internal Strengths & Weaknesses
    -Long - Term Objectives
    -Alternative Strategies
    -Strategy Selection

    3.) perlu mengelola strategi karena kita dapat mengidentifikasi keunggulan komparatif suatu perusahaan atau organisasi dalam lingkungan yang semakin beresiko dan memberi arah jangka panjang yang akan dituju.

    ReplyDelete
  27. 1. strategy formulation, strategy implementation dan strategy evaluation
    2. vision & mission, eksternal opportunities & threats, internal strenghts and weakness, long term objectives, alternative strategies dan strategies selection

    3. untuk membantu meminimalisir suatu kesalahan/kegagalan yang terjadi di perusahaan dan pada akhirnya perusahaan tersebut dapat mencapai tujuan itu dengan baik hingga berjangka panjang

    ReplyDelete
  28. 1. 3 tahap proses manajemen:
    - strategi formulasi
    - strategi implementasi
    - strategi evaluasi
    2. yang termasuk strategi formulasi:
    - visi & misi
    - eksternal opportunities & threats
    - internal strengths & weaknesses
    - long term objectives
    - alternative strategies
    - strategy selection
    3. karena dapat memberi perusahaan arah jangka panjang yang akan dituju. selain itu dapat membantu perusahaan beradaptasi pada perubahan yang terjadi dan dapat mengidentifikasi keunggulan dan kelemahan perusahaan aagar dapat bersaing di pasar.

    ReplyDelete
  29. 1. Proses : Strategy Formulation, Strategy Implementation, Strategy Evaluation.
    2. Strategi Formulasi : Visi dan Misi, Eksternal Opportunities and Threats, Internal Strengths and Weaknesses, Long Term Objective, Alternative Strategies, Strategy Selection.
    3. perlunya mengelola strategi agar perusahaan dapat mencapai tujuannya dengan mengimplementasikan startegi tadi agar perusahaan tau dan menjadi lebih peka terhadap ancaman apa saja yang dapat terjadi, dengan mengetahui ancaman tadi setidaknya perusahaan dapat mencegah atau memperkecil ancaman tadi.

    ReplyDelete
  30. 3 tahapan proses manajemen strategik :
    - Formulation
    - Implementation
    - Evaluation

    Yang termasuk dalam strategy formulasi :
    - Vision & Mission
    - External Opportunities & Threats
    - Internal Strengths & Weaknesses
    - Long - Term Objectives
    - Alternative Strategies
    - Strategy Selection

    Mengapa kita perlu mengelola strategi :
    Agar dapat meminimalisir ancaman dan kelemahan, membuat suatu perusahaan yang efektif, mengidentifikasi kekuatan dan peluang

    ReplyDelete
  31. 1. strategy formulation, strategy implementation, strategy evaluation
    2. visi & misi, external opportunities & threats, internal strengths & weaknesses, long-term objective, alternative strategies, strategy selection
    3. Membantu organisasi beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi, Membuat suatu organisasi menjadi lebih efektif, Aktifitas pembuatan strategi akan mempertinggi kemampuan perusahaan untuk mencegah munculnya masalah di masa datang, Keterlibatan karyawan dalam pembuatan strategi akan lebih memotivasi mereka pada tahap pelaksanaannya

    ReplyDelete
  32. 1. 3 tahapan proses manajemen strategi
    -Strategy formulation
    -Strategy implementation
    -Strategy evaluation

    2. Yang termasuk ke dalam strategy formulasi yaitu :
    Vission&mission
    External opportunities & threats
    Internal strength & weaknesses
    Long-term objectives
    Alternative strategis
    Strategy selection

    3. Strategi perlu dikelola agar semua rencana dan yang sudah disusun dari sebuah perusahaan atau organisasi dapat berjalan dengan baik, mengelola strategi dapat memberi arah jangka panjang yang akan dituju. Membantu perusahaan atau organisasi beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi. Membuat suatu perusahaan atau organisasi menjadi lebih aktif.

    -Ganjar Arih Nurul (1219210030)

    ReplyDelete
  33. 1. Formulasi, implementasi, dan evaluasi.
    2. visi misi, external peluang dan ancaman , internal kekuatan dan kelemahan , objek jangka Panjang, alternatif sttategi, pilihan strategi.
    3. Untuk perencanankan tujuan jangka panjang serta meminimalisir adanya risiko yang akan terjadi.

    ReplyDelete
  34. 1.3 tahan proses manajemen strategik :
    -Strategy formulation
    -Strategy Implementation
    -Strategy evaluation

    2. Yang termasuk strategy formulasi :
    -Vision & Mission
    -External Opportunities & Threats
    -Internal Strengths & Weaknesses
    -Long - Term Objectives
    -Alternative Strategies
    -Strategy Selection

    3. Manajemen strategi memungkinkan supaya keputusan yang besar bisa mendukung dengan lebih baik terhadap tujuan yang sudah ditetapkan. Manajemen strategi membuat alokasi waktu dan sumber daya yang ada lebih efektif untuk memaksimalkan peluang yang sudah terindentifikasi. -Karunya Chynta-

    ReplyDelete
  35. 3 tahapan menejemen strategik :
    Formulasi
    Implementasi
    Evaluasi

    Yang termasuk strategi formulasi :
    Vision & Mission
    External Opportunities & Threats
    Internal Strengths & Weaknesses
    Long-Term Objectives
    Alternative Strategies
    Strategy Selection

    Alasan perlunya mengelola strategy :
    Agar bisa menentukan arah jangka panjang yg akan di tuju dan bisa mencegah masalah yg akan datang Membantu perusahaan atau organisasi beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi. Membuat suatu perusahaan atau organisasi menjadi lebih aktif. Mengidentifikasi keunggulan komparatif suatu perusahaan atau organisasi dalam lingkungan yang semakin beresiko.

    ReplyDelete
  36. 3tahapan manajemen strategik
    1. Strategi Formulasi
    2. Strategi implementasi
    3. Strategi evaluasi

    Yang termasuk dalam strategi formulasi
    1. Vision & Mission
    2. External Opportunities & Threaths
    3. Internal Strengths & Weaknesses
    3. Long-Term Objectives
    4. Alternative Strategies
    5. Strategy Selection

    Mengapa kita harus mengelola manajemen strategik
    Yaitu untuk meminimalisit atau menjaga jalannya suatu perusahaan dan mencapai tujuan suatu perusahaan

    ReplyDelete
  37. Tiga tahapan proses manajamen yaitu strategi formulasi, evaluasi dan Implementasi.

    Dalam Strategi Formulasi terdapat visi dan misi, external opportunities dan threats, internal strenghts and weakness, long-term objectives, alternative strategies, dan strategies selection.

    Perlunya pengelolaan Strategi yaitu agar perusahaan dapat membaca kekuatan dan kelemahan perusahaan serta peluang dan ancaman dalam perusahaan

    ReplyDelete

  38. 1. strategy formulation, strategy implementation, strategy evaluation
    2. visi & misi, external opportunities & threats, internal strengths & weaknesses, long-term objective, alternative strategies, strategy selection
    3.3.
    -Memberikan arahan jangka panjang yang akan dituju
    -Membantu organisasi beradaptasi pada perubahan-perubahan yang terjadi
    -Membuat suatu organisasi menjadi lebih efektif
    -Mengidentifikasi keunggulan komperatif suatu organisasi dalam lingkungan yang semakin berisiko
    Aktifitas pembuatan strategi akan -mempertinggi kemampuan perusahaan untuk mencegah munculnya masalah di masa datang
    Keterlibatan karyawan dalam pembuatan strategi akan lebih

    ReplyDelete